KEJANG DEMAM SEDERHANA
Dasar diagnosa :
Kejang demam dengan frekuensi kejang tidak lebih dari 1 kali dalam 24 jam, kejang bersifat umum, lama kejang <15 menit dan tidak ada kelainan neurologis sebelum dan sesudah kejang.
Pengobatan dan tindak lanjut :
- semua penderita yang datang dalam keadaan kejang diatasi dengan diazepam
- pemberian antipiretik dan terapi kausal sesuai penyebab panas
- suhu rektal ³ 39,50C
- kejang berulang
- bila suhu rektal <39,50C, penderita dipulangkan dengan dibekali obat antipiretik dan antikonvulsan diazepam oral/rektal pengobatan intermiten
- nasehat : bila kejang lagi, kembali ke rumah sakit